SOSIALISASI AJANG TALENTA PUSPRESNAS 2025

`

Halo, Civitas Akademika Universitas Udayana!


Dalam rangka meningkatkan pemahaman mengenai ajang talenta/kompetisi yang diselenggarakan oleh Pusat Prestasi Nasional (Puspresnas) Tahun 2025, kami mengundang seluruh dosen dan mahasiswa untuk hadir dalam Sosialisasi Ajang Talenta Puspresnas yang akan diadakan secara daring.


Hari/Tanggal       : Jumat, 31 Januari 2025
Waktu
                        : 09.00 WITA
Lokasi               : Online (Zoom)
Link Zoom        : https://bit.ly/sosialisasiajangtalentapuspresnas2025
Meeting ID        : 958 2796 5823
Passcode         : 567511


Jangan lewatkan kesempatan ini untuk mendapatkan informasi lengkap mengenai berbagai ajang prestasi yang dapat diikuti!


Untuk update lebih lanjut mengenai kegiatan kemahasiswaan Universitas Udayana, bergabunglah di Kanal Info Kegiatan Kemahasiswaan UNUD melalui link berikut: https://t.me/+tdV0uvDQzII3MzQ1

Mari bersama-sama raih prestasi dan harumkan nama Universitas Udayana!


#UNUD #MahasiswaBerprestasi #Puspresnas2025 #SosialisasiAjangTalenta #KampusMerdeka #UdayanaMaju